Mata uang apa saja yang tersedia untuk Deposito Online?
Untuk pembukaan Deposito Online Melalui Internet Banking Bank Sinarmas tersedia dalam mata uang Rupiah (IDR), Dolar AS (USD), Dolar Australia (AUD), Yen Jepang (JPY), dan Yuan Tiongkok (CNY). Untuk pembukaan Deposito Online melalui SimobiPlus, untuk sementara hanya tersedia dalam mata uang Rupiah (IDR) dan Dolar AS (USD).