Pandemi membentuk kebiasaan baru untuk kita bisa lebih hidup sehat, salah satunya berolahraga. Seperti yang sering disarankan para ahli, olahraga di tengah pandemi bagus buat meningkatkan imunitas tubuh. Mau cari variasi olahraga seru? Cek nih olahraga paling seru yang lagi nge-tren!
1. Sepeda
Sepeda menjadi olahraga paling populer belakangan ini. Selain fun dilakukan sendiri maupun bareng temen, bersepeda bagus buat kebugaran tubuh. Tren olahraga ini diperkuat dengan peningkatan penjualan sepeda hampir lima kali lipat selama pandemi di Tokopedia saja.
2. Yoga dan Pilates
Antusiasme masyarakat terhadap yoga dan pilates naik signifikan. Buktinya, kamu bisa menemukan alas yoga dengan beragam harga di marketplace atau toko offline, mulai dari yang terjangkau sampai yang cukup merogoh kantong. Selain mudah dilakukan bagi pemula, yoga dan pilates juga bisa dilakukan di dalam rumah. Dampak dari rutin olahraga ini nggak cuma bagi kesehatan fisik, tapi juga menghilangkan stres.
3. Golf
Golf relatif aman dilakukan saat pandemi. Menurut Data internal Tokopedia, transaksi untuk olahraga ini naik lebih dari tiga kali lipat. Ternyata, bermain golf dinilai memberikan aktivitas fisik dengan intensitas sedang yang cocok dilakukan selama pandemi COVID-19 sesuai anjuran Organisasi Kesehatan Dunia (WHO).
Belanja Peralatan Olahraga secara Online untuk Menangkan Hadiah Keren Hip Hip Horai
Di zaman now, kamu nggak perlu capek ke luar rumah. Cukup buka aplikasi marketplace macam Tokopedia di hp. Kamu bisa cari alat olahraga favorit kamu, misalnya alas yoga, yoga block, sampai helm sepeda baru.
Biar lebih untung, gunakan fitur Simas E-Money di SimobiPlus untuk bayar belanjaan kamu. Keuntungannya sama-sama bisa dirasain nasabah setia Bank Sinarmas dan nasabah baru. Soalnya, bisa ikutan program Hip Hip Horai yang berhadiah smartphone Samsung Galaxy A01 Core atau e-voucher Alfacart.
Ada juga gadget yang bikin olahraga kamu makin asik: Realme Band Smartwatch dan Realme Buds Air Neo. Kamu juga bakal dapat tambahan Simas Poin per transaksi dan 1 tiket main Lucky Dip #HipHipHorai.
Syarat ikutannya gampang banget! Install aplikasi Simobiplus di Android atau iOS kamu. Khusus nasabah baru, bisa langsung buka rekening di aplikasi juga lho. Habis itu, lengkapi proses aktivasi #SimobiPlus sampai bisa melakukan transaksi finansial, kayak bayar tagihan bulanan, top up saldo, paket data internet, dan lain-lain.
Pengen tahu lebih lengkap tentang SimobiPlus, Simas E-Money atau produk Bank Sinarmas lainnya? Chat Prissa, asisten virtual Bank Sinarmas, lewat nomor WhatsApp 08822-1500-153. Ketik “CS” untuk terhubung langsung dengan Bank Sinarmas CARE.
© 2018 PT. Bank Sinarmas Tbk.